Jumat, 13 November 2015

Kelistrikan Sederhana Vespa

Salam Damai buat yang baca… yang pasti kita semua bersaudara…
selanjutnya, selain sebagai sharing, ane juga sangat berharap artikel ini bermanfaat bagi yang membutuhkan skema kelistrikan sederhana si semok Vespa kesayangan…
skema ini pernah ane aplikasikan di Vespa ane sendiri dan sekedar pamer, ini adalah hasil asli karya ane sendiri.. baiklah masbro-masbro lihat dan perhatkan gambar skema di bawah ini..
SKEMA KELISTRIKAN VESPA MODIF copy
Spesifikasi:
1.  CDI, milik Vespa Excel yang 5 kabel
2.  Coil, Spul lampu, spul CDI, dan Pulser, milik PX atau sekelasnya
3.  Regulator/Kiprok milik PX…
4.  Accu / Aki yang 12 Volt
dari rangkaian skema di atas, bisa juga diaplikasikan ke semua jenis vespa.
jika masbro-masbro yang masih bingung atau barang kali ada yang mau nambahin, boleh kita sharing secara damai…
sekali lagi salam damai… Uye….

2 komentar:

  1. Gan sorry mw nanya, sprint ane pk cdi set bespa excel. Dan skrg koil mati total, supaya g ribrt mw pasang cdi yang lsg nyatu sama koilnya. Tapi wiringnya kan cm 4 beda sama excel yg ad 5. Kira2 urutan kabelnya gmn y gan?? Terima kasih sebelumnya

    BalasHapus
  2. Kalo boleh diberi kode warna kabel, karena pada gambar tidak sama dgn fisik kabel di motornya

    BalasHapus